Ini 9 Jenis Jus yang Baik untuk Orang Berusia 50 Tahun ke Atas, Rasanya Segar dan Enak

Minggu 16 Jun 2024 - 06:53 WIB
Reporter : Gite
Editor : Novis

Otomatis dapat menguatkan tulang menjadi padat dan sehat.

BACA JUGA:Ini Tiga Keutamaan Mendalam Wukuf di Arafah yang menjadi Puncak Ibadah Haji

BACA JUGA:Keputusan Besar Sang Kolonel, Vasektomi Berujung Penghargaan Puncak Harganas ke-31, Debok: Tetap Perkasa Tuh

8. Jus Melon 

Jus yang cocok untuk lansia selanjutnya adalah melon.

Buah ini mengandung vitamin C dan D.

Jadi, selain menguatkan tulang, juga bisa meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

Efektif melawan radikal bebas dalam tubuh.

9. Jus Rumput Gandum

Ada alasan mengapa rumput gandum populer sebagai jus, meski memiliki rasa herbal yang kuat.

Pertama, tingkat klorofil yang tinggi diketahui membantu melawan peradangan, yang penting untuk penuaan yang sehat.

BACA JUGA:Hadapi Pilkada, PDI Perjuangan Memiliki Target Jelas, Berusaha Keras Mencapainya

BACA JUGA:PLN Indonesia Power dan China Energy Sepakat Kaji Pengembangan Energi Hijau Skala Besar di Sulawesi

Kedua, bubuk rumput gandum telah terbukti membantu menurunkan kadar kolesterol dan meningkatkan kesehatan jantung pada wanita selama periode 10 minggu.

Inilah 9 jenis jus yang baik untuk orang usia 50 ke atas, rasanya segar, enak, dan baik untuk kesehatan.

Semoga bermanfaat, selamat mencoba. 

Kategori :