https://sumateraekspres.bacakoran.co/

12 Tips Sehat bagi Karyawan Kantor Bekerja Depan Komputer

DEPAN KOMPUTER : Perlu diketahui bahwa duduk di depan komputer seharian ternyata dapat mengancam kesehatan tubuh.--

PALEMBANG,SUMATERAEKSPRES.ID - Sebagai karyawan kantoran, aktivitas bekerja depan komputer adalah hal yang tidak bisa dihindari.

Duduk di depan komputer seharian tentu adalah makanan sehari-hari. Namun, perlu diketahui bahwa duduk di depan komputer seharian ternyata dapat mengancam kesehatan tubuh.

Berada di depan komputer juga biasanya menimbulkan keluhan umum seperti mata merah dan kering. Agar dapat terhindar dari berbagai penyakit yang diakibatkan oleh screentime yang tinggi dan posisi duduk yang tidak sesuai.

Lantas bagaimana caranya agar tetap menjaga kesehatan ketika harus berada di depan komputer seharian? 

BACA JUGA:Pekerja Kantoran Harus Tahu Nih ! 5 Tips Sehat Bekerja di Depan Layar Komputer

BACA JUGA:Cegah Peserta Titipan, Wawancara by Aplikasi, BKN Siapkan Tempat dan Komputer untuk Tes CPNS

Berikut ini 12  tips sehat saat menggunakan komputer yang harus diketahui, diantaranya adalah:

1. Atur posisi komputer

Usahakan untuk mengatur meja kerja dengan baik, termasuk ketika kamu sedang WFH. Pasalnya, posisi komputer dan mata harus sejajar mengurangi risiko gangguan kesehatan.

Posisi komputer yang tidak pas dengan pandangan mata akan menimbulkan potensi gangguan seperti sakit punggung, leher, dan sebagainya.

BACA JUGA:CSR WOM Donasikan Seperangkat Komputer

BACA JUGA:4 Perguruan Tinggi Negeri dengan Program Studi Ilmu Komputer Terbaik, Mana Pilihanmu?

Apabila posisi komputer terlalu bawah dari pandangan mata, dapat menimbulkan gangguan seperti sakit leher dan punggung.

Sementara itu, jika posisi komputer terlalu ke atas, kemungkinan akan mengalami mata kering.  Dengan demikian, kamu bisa menggunakan tumpukan buku atau laptop stand untuk membuat posisi laptop dan mata sejajar.

2. Meregangkan badan

Sisihkan waktu untuk meregangkan badan sejenak. Sebab, hal ini dapat membantu kamu untuk tetap menjaga kesehatan walaupun seharian duduk di depan komputer.

BACA JUGA:Tips Mencuci Dot Bayi Tanpa Sabun dan Rekomendasi Alternatifnya

BACA JUGA:5 Tips Cuci Baju Bekas dari Thrift Shop: Memastikan Kebersihan dan Kesehatan

Apabila sedang bekerja di kantor, cobalah untuk meregankan badan sejenak di meja kerjamu. Sedangkan jika kamu sedang WFH, dirimu bisa menggantinya dengan meregangkan badan di samping meja kerja atau di daerah sekitar rumah.

3. Minum air putih secukupnya

Penting untuk memperhatikan kondisi tubuh kamu dengan sering minum air putih saat bekerja.  Selain menjaga tubuh agar tidak dehidrasi, minum air putih juga dapat menghilangkan rasa kantuk karena terlalu lama duduk di depan komputer.

BACA JUGA:4 Tips Ampuh untuk Mengatasi Kulit Belang dan Menjadikannya Cerah Merata

BACA JUGA:7 Tips Mengusir Tikus. Dipastikan Ampuh

Dilansir dari India Times, dengan minum otomatis kamu akan berdiri dari meja kerja karena harus mengisi air untuk diminum. Secara tidak langsung, dengan minum air kamu juga memperbanyak gerak agar tetap sehat.

4. Gunakan teknik 20-20-20

Teknik 20-20-20 membagi waktu atau durasi aktivitasmu. Selama bekerja, bisa menerapkan teknik ini dengan mengatur alarm selama 20 menit saat menatap layar komputer.

BACA JUGA:Tips Cantik: Bagaimana Jeruk Nipis Bisa Jadi Senjata Ampuh Mengecilkan Pori-Pori Wajah? Ini Rahasianya!

BACA JUGA:4 Tips Perawatan Khusus untuk Kain Satin Mewah yang Elegan

Lalu, lihat benda-benda di sekitarmu yang berjarak 20 kaki (sekitar 6 meter) selama 20 detik. Dilansir dari Healthline, menggunakan teknik 20-20-20 dapat mengurangi mata kering, iritasi, dan kelelahan.

5. Perhatikan postur tubuh

Salah satu hal yang kamu perhatikan saat harus bekerja dan duduk di depan komputer sepanjang hari adalah postur tubuh. Menjaga postur tubuh tetap baik ketika duduk saat bekerja dapat membantumu untuk merasa lebih nyaman ketika bekerja.

6. Ambil istirahat sejenak secara rutin

BACA JUGA:Pakar Kesehatan Ungkap Tips Turunkan Berat Badan Tanpa Diet, Begini Caranya

BACA JUGA:Tips Membuat Baju Bagi Pemula. Ini bisa Jadi Peluang Bisnis

Usahakan untuk bangun dari posisi duduk setiap 20/30 menit hingga 1 jam untuk berjalan-jalan sebentar, menarik napas, atau melakukan peregangan selama 5 sampai 10 menit.

Bahkan, menurut salah satu jurnal yang dipublikasikan di tahun 2018, mengambil istirahat sejenak secara rutin dapat mengurangi rasa lelah dan beban kognitif yang dirasakan.

7. Lakukan makan siang di luar meja kerja

Real Simple mengatakan, salah satu hal yang dapat membantumu tetap sehat meski harus duduk di depan komputer saat bekerja adalah dengan makan siang di luar meja kerja.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan