Tips Agar Make Up Tahan Lama Saat Travelling

tips make up tahan lama untuk liburan--

Mengingat Indonesia adalah negara beriklim tropis maka jangan skip penggunaan sun screen.

Sun screen akan melindungi kulit saat terpapar matahari.

BACA JUGA:3 Tips Paling Penting Ketika Berbelanja di Luar Negeri, Waspada Penipuan

BACA JUGA:6 Tips Nyaman Berlibur di Pantai Bersama si Kecil, Nomor 4 Banyak yang Belum Tahu

4.Pilih alas bedak yang mengandung formulasi khusus dan lebih tahan lama. 

Jika ragu, gunakan alas bedak satu tone lebih cerah dari warna kulit, kemudian gunakan bedak tabur yang lebih gelap untuk membentuk kontur wajah. 

Dengan demikian, make up kamu  tidak akan belang saat mulai meluntur.

Make up mata

1. Gunakan eye make up primer sebagai dasar agar tekstur kelopak  mata lebih mulus sebelum diolesi perona mata.

2.Pilih waterproof eye liner sehingga lebih tahan terhadap keringat dan udara lembap.

3.Begitu juga dengan maskara. 

Pilih maskara waterproof yang akan membuat bulu mata lentik dan tebal seharian tanpa harus touch up berkali kali.

BACA JUGA:Tips Traveling yang Optimal dan Memuaskan bagi para Bumil

BACA JUGA:Liburan Akhir Tahun Tanpa Stres? Ini Dia 7 Tips Jitu yang Wajib Anda Coba!

4.Sapukan perona mata dengan mengombinasikan perona  mata jenis Krim dan bubuk.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan