Antusiasme Peserta Meningkat, Hari Kedua MTQ XXX Sumsel

Minggu 05 May 2024 - 20:16 WIB
Reporter : Tommy
Editor : Edi Sumeks

"Penanganan tim PSC 119 ini cepat, karena kemarin malam saya merasa sakit dan kelelahan langsung disambangi tim PSC untuk diperiksa dan diberikan obat, kami sangat berterimakasih atas pelayanan tim kesehatan Kabupaten Muba,"ungkapnya.

BACA JUGA:Trisuaka dan Nabila Beri Semangat di Pembukaan MTQ Muba: Jangan Mengeluh, Nikmati Prosesnya dan Berdoa!

BACA JUGA:SPEKTAKULER: Pembukaan MTQ XXX Provinsi Sumsel Meriah, Serasa MTQ Nasional

Selanjutnya salah satu kafilah asal Kabupaten Pali. Putri Elina juga mengapresiasi atas layanan yang diberikan oleh Tim PSC 119."Kemarin saat tiba di Kota Sekayu, badan saya merasakan kurang sehat karena terkena flu dan batuk akibat kelelahan, kemudian saya lapor panitia MTQ, alhamdullilah langsung di respon cepat, kami ucapkan terimakasih,"ucapnya.

Kadinkes Muba juga menyebutkan, bagi yang membutuhkan pelayanan kesehatan dapat segera menghubungi PSC 119 Muba di call center 08123000119 atau dapat juga dengan mendownload Aplikasi Sirine Muba. Tim PSC akan segera hadir dan memberikan pelayanan kesehatan yang terbaik. (kur)

 

Kategori :