Inilah 10 Manfaat Buah Duku untuk Kesehatan

Senin 12 Feb 2024 - 10:30 WIB
Reporter : Nanda
Editor : Alfery

Selain menjaga kesehatan ibu hamil, nutrisi tersebut juga dibutuhkan untuk mendukung tumbuh kembang janin.

10. Menstabilkan Tekanan Darah

Kalium diperlukan tubuh untuk menjaga kesimbangan kadar natrium dalam tubuh. Pasalnya, kadar natrium yang tinggi bisa meningkatkan tekanan darah dan berisiko memicu hipertensi.

Buah duku dikenal kaya dengan kalium. Itu artinya, jika buah duku dikonsumsi secara rutin, tekanan darahmu bisa terkendali.

Buah duku memang bisa dijadikan pilihan untuk mencegah terjadinya berbagai gangguan kesehatan.

Namun, konsumsi duku bukanlah satu-satunya jalan agar kamu terhindar dari penyakit. Hal ini perlu dibarengi dengan pola hidup sehat.

Kategori :