AWAS, Insomnia Akut Bisa Pengaruhi Kesehatan Fisik dan Mental

INSOMNIA AKUT: Insomnia akut dapat mempengaruhi kesehatan fisik dan mental. FOTO: sumatera ekspres--

Orang dengan insomnia bisa melengkapi terapi dengan praktik higiene tidur yang lebih baik, seperti mengurangi konsumsi kafein, menikmati paparan cahaya matahari pada pagi dan sore hari, olahraga teratur, menghindari rokok dan minuman beralkohol, serta menetapkan waktu tidur dan bangun reguler.

Gurubhagavatula menambahkan, pentingnya menjaga lingkungan kamar tidur sejuk, gelap, tenang, dan nyaman.

"Dan usahakan untuk menghindari cahaya terang selama satu jam sebelum tidur. Jika Anda memiliki nyeri kronis, refluks asam lambung, atau kondisi kesehatan lain yang membuat Anda tidak bisa tidur, konsultasikan masalah ini dengan dokter," tutupnya.(lia)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan