Bukan Sekedar Lalapan Hidangan, Ternyata Petai Banyak Manfaatnya Lho ?

PETAI : Rasa dan aromanya yang khas membuat petai begitu digemari terutama untuk dihidangkan dengan sambal atau sajian masakan pedas lainnya.--

PALEMBANG, SUMATERAEKSPRES.ID - Petai memiliki bentuk biji pipih dan panjang, serta bulat seperti almond. Petai kerap kali digunakan sebagai lalapan atau pelengkap hidangan oleh sebagian besar masyarakat Indonesia.

Rasa dan aromanya yang khas membuat petai begitu digemari, terutama untuk dihidangkan dengan sambal atau sajian masakan pedas lainnya.

Yang paling istimewa dari petai tentu saja baunya yang khas. Biar pun aromanya cukup mencolok, petai memiliki segudang khasiat

Padahal, terlepas dari aromanya yang begitu kuat, petai merupakan salah satu sayuran yang menyimpan banyak manfaat untuk kesehatan.

BACA JUGA:Buka Akses Jalan Anak Petai – GN Kemala

BACA JUGA:Tanam Bibit Pohon Petai

Dengan begitu banyaknya manfaat petai, tak heran jika sayuran dengan nama latin Parkia speciosa ini banyak digunakan sebagai obat herbal untuk mengatasi beragam penyakit.

Kandungan dalam petai dipercaya mampu mengatasi penyakit seperti serangan jantung, darah tinggi, anemia, hingga hipertensi.

Sejumlah kandungan nutrisi yang ada di atas hanyalah sebagian dari seluruh gizi yang terdapat pada sayuran berwarna hijau ini. Tak heran manfaat petai begitu beragam terutama bagi kesehatan.

Dengan beragam kandungan yang terbukti banyak berdampak baik untuk kesehatan. Berikut ini manfaat petai bagi kesehatan

BACA JUGA:Dibalik Bau Tak Sedap yang Mengganggu Khasiat Petai Tak Boleh Disepelekan, Ahli Ungkapkan Begini

BACA JUGA:Dibalik Aroma yang Kuat Ternyata Petai Punya Manfaat Luar Biasa, Apa Saja Ya?
1. Menjaga Kesehatan Jantung

Manfaat petai yang pertama adalah menjaga kesehatan jantung. Petai mampu memberikan sedikit peran dalam menjaga kesehatan jantung melalui kandungan nutrisinya yang bermanfaat.

Kandungan serat, antioksidan tinggi, serta elektrolit dan mineral seperti kalium dalam petai mampu mengendalikan agar tekanan darah tetap stabil.

Dengan demikian, jantung dapat menjalankan fungsinya dengan lebih baik yakni memompa darah ke seluruh tubuh secara lancar. Serat dan antioksidan juga dapat membantu mencegah pertumbuhan plak pada pembuluh darah jantung.

2. Memperbaiki Masalah Sistem Pencernaan

BACA JUGA:10 Manfaat Petai, Nomor 8 Jarang Disadari

BACA JUGA:Jangan Sampai Terlewat, Inilah Tahap Seleksi Kompetensi Calon ASN Kemenag. Cek Jadwalnya di Sini!

Manfaat petai dipercaya baik untuk menjaga kesehatan sistem pencernaan, terutama organ lambung. Bahkan masalah luka lambung juga dapat diatasi dengan mengonsumsi petai.

Petai dipercaya mampu menetralkan asam lambung serta mengurangi iritasi pada lambung. Setelah asam lambung dinetralkan, petai juga akan melapisi permukaan bagian dalam lambung.

Kandungan serat dalam petai juga membuat sayuran ini bermanfaat untuk melancarkan saluran pencernaan dan mampu mengatasi masalah pada pencernaan, termasuk sembelit.

Petai juga memiliki efek antasid yang mampu meredakan rasa mulas pada perut.

BACA JUGA:Bukan Hanya Sekedar Lalapan! Ini 12 Manfaat Daun Jambu Monyet untuk Kesehatan Tubuh, Efeknya Luar Biasa

BACA JUGA:3 Makanan yang Tidak Boleh Dikonsumsi Bersama Semangka, Efeknya Bisa Bikin Bolak Balik Rumah Sakit

3. Baik untuk Diet dan Membantu Mengurangi Berat Badan

Serat makanan memperlambat penyerapan glukosa dari usus dan mencegah peningkatan cepat kadar insulin darahKarenanya, serat alami membuat perut terasa kenyang lebih lama sehingga dorongan untuk makan atau ngemil pun dapat berkurang.

Hal ini juga bermanfaat bagi penderita diabetes serta orang-orang dengan kondisi obesitas.

4. Menangkal Radikal Bebas

BACA JUGA:Bunda, Ini Loh 5 Jenis Makanan yang Tidak Boleh Disimpan Terlalu Lama dan Harus Segera Dimakan!

BACA JUGA:Siapa Bilang Makanan Sehat Itu Mahal? Ini Dia Buah-buahan dan Makanan yang Bisa Meningkatkan Stamina

Aktivitas sehari-hari baik di dalam maupun di luar ruangan tidak jarang mendekatkan kita dengan risiko radikal bebas dari lingkungan, yang juga bisa berdampak pada kesehatan tubuh.

Menangkal radikal bebas juga termasuk dalam manfaat petai yang membuat sayuran ini sangat aman untuk dikonsumsi.Kadar antioksidan yang tinggi dalam petai mampu menjaga sel-sel tubuh agar kebal terhadap dampak radikal bebas.

Dengan manfaat petai ini, risiko penyakit jantung, kanker, katarak, hingga penuaan dini dapat terhindarkan.

5. Mengontrol Gula Darah

BACA JUGA:Mengapa 6 Jenis Makanan Minuman Ini Tidak Boleh Dikonsumsi Bareng.Durian? Ternyata Ini Alasannya!

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan