SUMATERAEKSPRES.ID - Untuk tahun 2024, peserta Program Pendidikan Profesi Guru (PPG) harus menguasai delapan poin penentu sebagai syarat kelulusan sebelum ujian UKPPPG dimulai.
Mereka akan menghadapi dua jenis ujian utama: Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) dan Penilaian Uraian Reflektif berbasis kasus.
Ujian-ujian ini didesain untuk menilai kompetensi sesuai dengan standar kelulusan yang telah ditetapkan, sehingga pemahaman mendalam mengenai kompetensi ini sangat penting untuk menjadi seorang guru profesional.
8 Poin Penentu Kelulusan yang Harus Dikuasai Peserta PPG bagi Guru Tertentu Tahap I
1. Profesionalisme Pendidik:
Menjalankan tugas dengan memegang teguh nilai Pancasila, etika profesi, serta semangat kewirausahaan.
BACA JUGA:8 Hal yang Harus Dihindari Saat UKPPPG Agar Peserta Tidak Gagal Tes
BACA JUGA:Contoh Soal dan Pembahasan Post Test PPA Umum, Bagi Peserta PPG Guru Tertentu Tahap 2
2. Perumusan Tujuan Pembelajaran:
Menyusun tujuan dan indikator pembelajaran yang mencakup sikap, pengetahuan, dan keterampilan, selaras dengan profil pelajar Pancasila.
3. Analisis Materi Ajar:
Menganalisis struktur dan alur materi ajar untuk perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi pembelajaran yang sesuai dengan karakteristik peserta didik.
4. Perancangan Pembelajaran:
Merancang pembelajaran yang terstruktur dengan mengintegrasikan materi ajar, pedagogi, dan teknologi.
5. Pembelajaran Berpusat pada Peserta Didik: