Kondisi ini juga bisa memicu bayi mengalami kekurangan asupan nutrisi dan gizi yang dibutuhkan untuk tumbuh kembang janin dalam kandungan.
Ternyata ada hubungannya antara serat yang dikonsumsi oleh ibu hamil dan risiko penyakit celiac pada anak-anak.
Ini menjadi manfaat kacang hijau untuk ibu hamil selanjutnya.
Kacang hijau kaya akan antioksidan seperti flavonoid, sehingga bisa mengurangi kerusakan pembuluh darah sebagai akibat dari radikal bebas dan inflamasi ringan.
Kacang hijau bekerja membantu aliran darah yang bebas, yang bekerjasama dengan vitamin B untuk mempertahankan kesehatan jantung.
Selain itu, kandungan magnesiumnya yang tinggi mengurangi kematian akibat penyakit kardiovaskular terutama untuk wanita.
Sebuah penelitian menunjukkan bahwa mengonsumsi asam folat sebelum kehamilan dapat membantu mencegah cacat lahir termasuk cacat tabung saraf, seperti spina bifida, encephalocele dan anencephaly.
10. Menjaga Kesehatan Jantung
Kacang hijau kaya akan antioksidan seperti flavonoid, sehingga bisa mengurangi kerusakan pembuluh darah sebagai akibat dari radikal bebas dan inflamasi ringan.
Kacang hijau bekerja membantu aliran darah yang bebas, yang bekerjasama dengan vitamin B untuk mempertahankan kesehatan jantung.
Selain itu, kandungan magnesiumnya yang tinggi mengurangi kematian akibat penyakit kardiovaskular terutama untuk wanita.
11. Mengurangi Risiko Penyakit Kronis
Dalam U.S. National Library of Medicine, dikatakan bahwa manfaat kacang hijau untuk ibu hamil mengandung banyak antioksidan sehat, termasuk asam fenolik, flavonoid, dan asam sinamat.
Antioksidan membantu menetralkan molekul yang berpotensi berbahaya yang dikenal sebagai radikal bebas.
Dalam jumlah yang tinggi, radikal bebas dapat berinteraksi dengan komponen seluler dan menimbulkan kerusakan.
Kerusakan ini terkait dengan peradangan kronis, penyakit jantung, kanker, dan penyakit lainnya.