Efeknya Bahaya, BPOM Usulkan Ketamin Masuk Golongan Obat Psikotropika
USUL: BPOM usulkan ketamin masuk dalam obat psikotropika, Ini alasannya!FOTO: Sejawat--
Kampanye yang relevan dengan memanfaatkan media sosial, serta melibatkan keluarga, sekolah, dan komunitas.
“Kita tidak hanya berbicara tentang pengawasan obat, tetapi juga masa depan bangsa. Generasi Z adalah penerus kita, dan mereka harus dijaga dari ancaman seperti ini,” ujarnya.
Melalui kolaborasi antara pemerintah, masyarakat, dan platform digital, diharapkan penyalahgunaan ketamin dapat meminimalisir. Sehingga Generasi Z dapat tumbuh menjadi individu yang sehat, produktif, dan bebas dari jeratan obat-obatan terlarang.(lia)