https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Aneka Resep Kue Lebaran Yang Sudah Jadi Tradisi Setiap Momen Lebaran Idul Fitri Kumpul Bersama Keluarga

 

Mixer putel+emulsifier dan gula pasir sampai 2-3menit lalu masukan garam dan vanilla mixer hingga kental berjejak dengan kecepatan tinggi.

-Turunkan speed masukan campuran terigu, maizena, susu bubuk bergantian dengan santan dan minyak mix sampai rata.

-Bagi adonan menjadi 5bagian masing2 beri pewarna ungu dengan tingkat kepekatan warna yang berbeda.

-Panaskan kukusan, olesi loyang dengan minyak lalu kukus warna paling soft selama 7menit lanjutkan dengan warna berikutnya dengan waktu yang sama lakukan sampai adonan habis, terakhir kukus lagi selama 10menit.

BACA JUGA:6 Resep Puding Spesial Hari Raya Idul Fitri, Pas Banget Buat Acara Halal Bihalal Lebaran

BACA JUGA:8 Resep Olahan Pisang Yang Menjadi Cemilan Lezat dan Nikmat di Temani Secangkir Teh Atau Kopi

 

3.BOLU PISANG KUKUS

(no mixer) cuma di aduk pake sendok / wisk

Ukuran sendok anti gagal

Bahan:

 

-4 telur

-320 gram pisang matang (4 buah ukuran sedeng)

- 20 sdm tepung segitiga Biru

-14 sdm gula pasir

-14 sdm minyak Sayur

-2 sdm susu kental manis

-2 sdt soda kue

-1/2ddt vanilla

-1/4 sdt garam

 

*Cara membuat:

* hancurkan pisang dg garpu campur susu kental manis,gula, sisih kan

* wadah lain pecah telur masukan gula vanilla kocok dengan wisk sampe gula hancur,Lemu Diam masukan pisang Yg Udah halus aduk rata

* masukan tepung,soda kue sambil Di ayak, aduk rata

* terakhir masukan minyak goreng aduk pake spatula, Harus benar benar rata ya supaya bolu tidak bantat

*olesi loyang dengan minyak dan taburi tepung!

* kukus selama 25 menit, sebelum nya kukusan Sudah Di panasi terlebih dahulu

 

BACA JUGA:3 Resep Kue Lebaran Kekinian yang Anti Mainstream, Biar Tamu Gak Bosen

BACA JUGA:Resep Sate Lilit Ayam Khas Bali, Kuliner Lezat Khas Nusantara Bisa Jadi Menu Lebaran Anti Mainstream

 

4.Thumbprint cookies

 

Bahan:

 

- butter / mentega 100 gr

-margarin 50 gr

- gula halus 120 gr

- kuning telur 1 butir

- terigu protein rendah 225 gr

- susu bubuk 20 gr

- tepung maizena 20 gr

- baking powder 1/2 sdt

  Baluran:

- putih telur 1 butir

- keju cheddar parut secukupnya

Isian selai starwberry

Cara buat:

- mixer butter, margarin, gula halus hingga lembut dan pucat

- masukan kuning telur, mixer hingga tercampur rata

- masukkan terigu, susu bubuk, maizena, baking powder sambil diayak. Lalu aduk dengan spatula hingga rata

- ambil sekitar 6 gr adonan lalu bulatkan, balur ke putih telur lalu ke keju parut, bentuk lesung pada bagian tengahnya dengan jari lalu isi dengan selai

- panggang suhu 160 celcius 30 menit atau hingga matang

Selamat mencoba ☺

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan