Jangan Salah Pilih! Kenali 7 Perbedaan KIS dan BPJS Kesehatan yang Perlu Kamu Tahu!

Jumat 11 Oct 2024 - 17:56 WIB
Reporter : Irwansyah
Editor : Irwansyah

BACA JUGA:Baru 92.183 Pekerja di Muara Enim yang Tercover BPJS Ketenagakerjaan

7. Akses dan Fasilitas

KIS memudahkan akses layanan kesehatan bagi masyarakat miskin, sedangkan BPJS Kesehatan menawarkan paket layanan yang disesuaikan dengan kemampuan finansial pesertanya.

Secara keseluruhan, meskipun BPJS Kesehatan dan KIS berada dalam sistem yang sama, keduanya memiliki fokus dan mekanisme yang berbeda.

BACA JUGA:Biaya Mahal, Kartu BPJS Tak Punya, Derita Elgio, Bayi 10 Bulan Alami Hipospadia

BACA JUGA:Bisakah Scalling Gigi pakai BPJS Kesehatan? Ini Jawabannya

Keduanya berupaya memastikan layanan kesehatan yang merata dan terjangkau bagi seluruh rakyat Indonesia.


Kategori :