Sementara, Dr Hasni Yusrianti.,SE.,MAAC.,Ak.,CA, Ketua Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Unsri menambahkan, dengan adanya literasi dari Pegadaian, dapat membuka wawasan dan pengetahuan, mahasiswa, apalagi saat ini maraknya judi online, pinjaman online, dan lainnya.
Teryata, lanjut dia, cara cerdas untuk investasi ketimbang terjerat pinjol. "Pegadaian punya banyak produk yang bisa dimanfaatkan mahasiswa seperti Tabungan Emas,” ujarnya.
Dengan tabungan emas, lanjutnya, pada saat butuh uang, mahasiswa tidak lari ke pinjol atau tempat-tempat ilegal lainnya, cukup memanfaatkan tabungan ini.
BACA JUGA:Lakukan 14 Amalan Hari Jumat, Insyalah Berkah dan Berpahala
"Ya semoga ada Pojok Pegadaian di Universitas Sriwijaya yang lebih memudahkan mahasiswa untuk menggunakan produk Pegadaian terutama Tabungan Emas.