SUMATERARKSPRES.ID - Jika kamu penggemar buah kelengkeng, kamu perlu tahu manfaat buah ini.
Ternyata punya banyak sekali manfaat kesehatan.
Tak hanya itu saja, buah ini baik untuk para lansia karena bisa mencegah gangguan kesehatan otak dan mencegah pengeroposan tulang.
Jika dikonsumsi rutin, buah ini juga bisa membantu menurunkan berat badan.
Kamu pasti sudah cukup mengenal buah kelengkeng. Yup buah kecil nan manis ini cocok untuk dijadikan camilan sehat.
Buah ini juga bisa tumbuh di pekarangan rumah. Biasa ditemukan di beberapa negara Asia Tenggara lainnya.
Di balik rasa manisnya itu, manfaat buah kelengkeng untuk kesehatan juga sangat banyak.
Yuk, ketahui apa saja kandungan gizi pada buah kelengkeng dan manfaatnya untuk kesehatan berikut ini!
BACA JUGA:Manfaat Luar Biasa Buah-buahan, Kaya Vitamin dan Mineral, Lalu Apa Lagi?
Sumber dari situs halodoc.com kandungan gizi buah kelengkeng dalam 100 gram buah kelengkeng, kamu bisa mendapatkan berbagai nutrisi seperti:
Air 82.75 gram, energi 60 kkal, protein 1.31 gram, lemak 0.1 gram, karbohidrat: 15.14 gram, serat 1.1 gram, kalsium 1 miligram (mg), zat besi 0.13 mg, magnesium 10 mg, fosfor 21 mg, kalium 266 mg,seng 0.05 mg, tembaga 0.169 mg, mangan 0.052 mg, vitamin c 84 mg, vitamin B1 0.031 mg, vitamin B2 0.14 mg, vitamin B3 0.3 mg.
Berikut ini adalah beberapa manfaat buah kelengkeng yang bisa kamu dapatkan: