12 Menu Bakaran ala Rumahan yang Sederhana dan Lezat, Dijamin Tahun Baruan Kamu Semakin Seru

Senin 25 Dec 2023 - 02:00 WIB
Reporter : Andre Jedor
Editor : Andre Jedor

Campur beras dan bumbu tumis, tambahkan air sesuai takaran untuk menanak nasi. Masak di rice cooker hingga matang.

Haluskan bumbu untuk ayam. Tumis bumbu halus, serai, lengkuas, daun jeruk, dan daun salam hingga harum, masukkan air, dan masak hingga mendidih. Masukkan ayam suwir.

Tambahkan garam, gula, kaldu jamur, dan lada. Koreksi rasa. Masukkan daun kemangi. Masak hingga air menyusut. Angkat.

Siapkan daun pisang. Bungkus nasi dengan isian ayam suwir kemangi.

Panggang nasi bakar hingga aromanya harum.

BACA JUGA:Jelang Liburan Nataru, Pemprov Sumsel Bikin Gembira Ibu-Ibu di Pasar, Apa Itu?

BACA JUGA:Terapan Prokes saat Perayaan Nataru

8. Kambing Bakar Madu

Selain sate, ada resep rekomendasi yang tak kalah menarik yakni daging Kambing Bakar Madu. 

Bahan:

600 gram daging kambing, potong tebal 2 cm dan tusuk-tusuk dengan garpu (bisa diganti 1 kg iga kambing)

Bumbu halus:

6 siung bawang putih

4 cm jahe, haluskan

1 sdt ketumbar

2 sdt garam

Kategori :