Beasiswa Paramadina Fellowship 2025: Kuliah Gratis 4 Tahun, Dana Buku, dan Biaya Wisuda

Raih impian kuliah gratis dengan **Beasiswa Paramadina Fellowship 2025**! Daftar sekarang dan wujudkan masa depan cerah! Foto: ilustrasi novis/sumateraekspres id--
SUMATERAEKSPRES.ID– Universitas Paramadina kembali membuka pendaftaran Beasiswa Paramadina Fellowship 2025, memberikan kesempatan bagi calon mahasiswa berprestasi untuk menempuh pendidikan tinggi secara gratis.
Pendaftaran program ini dibuka hingga 31 Mei 2025 dan ditujukan bagi lulusan tahun 2023, 2024, serta siswa kelas akhir yang akan lulus pada 2025 dari sekolah-sekolah di Jabodetabek.
Manfaat Beasiswa Paramadina Fellowship 2025
Beasiswa ini mencakup berbagai fasilitas untuk mendukung pendidikan mahasiswa, antara lain:
BACA JUGA:Studi S2 dan S3 di Jerman? Beasiswa Avicenna Studienwerk Buka Kesempatan bagi Muslim Berprestasi
BACA JUGA:Beasiswa MoE Taiwan 2025: Kuliah S1-S3 Gratis Plus Tunjangan Hingga Rp 9,9 Juta Dibuka!
• Bebas biaya pendaftaran
• Bebas biaya kuliah selama 4 tahun
• Dana buku per semester
• Dana penyelesaian karya akhir
• Biaya wisuda
Persyaratan Pendaftaran
Untuk mendaftar, calon penerima beasiswa harus memenuhi kriteria berikut:
• Siswa kelas 3 SMA/sederajat atau lulusan tahun 2023 dan 2024 dari sekolah di Jabodetabek