https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Cara Praktis Membuat Chicken Nugget Gurih ala Chef Devina Hermawan di Rumah

Yuk, bikin chicken nugget sendiri di rumah! Lebih sehat, ekonomis, dan pastinya disukai keluarga. Foto: freepik--

- Tepung terigu secukupnya

- Tepung panir secukupnya

- Air secukupnya

Cara Membuat :

Adapun cara membuatnya, ikuti langkah-langkah nya berikut ini 

- Haluskan paha ayam juga jamur tiram dengan chopper atau blender.

- Campurkan semua bahan yang sudah disiapkan ke dalam chopper serta haluskan sampai merata.

- Tuangkan adonan ke dalam cetakan yang sudah diolesi minyak goreng, kemudian kukus selama 30 menit.

- Selanjutnya, potong-potong nugget dan celupkan ke dalam tepung terigu, selanjutnya gulingkan dalam tepung panir.

- Kemudian goreng nugget dalam minyak panas sampai berwarna kuning kecokelatan.

- Chicken nugget siap untuk disajikan sebagai camilan lezat.

Selamat mencoba resep chicken nugget ini di rumah. Semoga berhasil. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan