https://sumateraekspres.bacakoran.co/

30 Contoh Soal UTBK Bagi Peserta PPG Guru Tertentu Tahap 2

30 Contoh Soal UTBK UKPPPG Bagi Peserta PPG Guru Tertentu Tahap 2-Foto: Dok. PGRI-

C. Glukosa bereaksi dengan spiritus dan api

Jawaban: B

28. Pak Arman sedang menerapkan model pembelajaran kooperatif di kelas dalam kegiatan menemukan sifat-sifat bayangan pada lensa cembung. Kegiatan yang tepat yang harus dilakukan Pak Arman pada tahap kelima (evaluasi formatif) adalah…

A. Meminta setiap kelompok untuk mempresentasikan hasil, sementara kelompok lain hanya mendengarkan, guru memberikan umpan balik dan penguatan.

B. Meminta setiap kelompok untuk mempresentasikan hasil, memberi kesempatan kelompok lain untuk menanggapi, guru memberikan umpan balik dan penguatan.

C. Meminta setiap kelompok untuk mempresentasikan hasil, memberi kesempatan kelompok lain untuk menanggapi, guru hanya mendengarkan dan menilai.

Jawaban: B

29. Seorang guru yang merancang tujuan pembelajaran untuk menggambarkan proses dan hasil belajar yang diharapkan sesuai dengan kompetensi peserta didik mencantumkannya dalam….

A. Silabus

B. RPP

C. Lembar Penilaian

Jawaban: B

30. Penilaian dalam bentuk penugasan yang bertujuan untuk mengukur kemampuan peserta didik dalam menghasilkan sebuah karya secara berkelompok disebut….

A. Penilaian diri

B. Penilaian portofolio

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan