https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Spesifikasi Oppo Reno 12 Series, Banyak Fitur AI Terbaru, Intip Harganya Yuk!

Spesifikasi dan Harga Terbaru Oppo Reno 12 Series di Indonesia. -Foto: Oppo-

BACA JUGA:AnTuTu Ungkap 10 Ponsel Android Tercepat Agustus 2024, Samsung dan Oppo Kemana?

BACA JUGA:4 Rekomendasi HP Xiaomi Rp 1 Jutaan Terbaik September 2024: Spek Gahar, Bisa Multitasking

Konfigurasi Kamera

Seri Oppo Reno 12 sama-sama dilengkapi tiga kamera belakang, namun spesifikasinya berbeda antara versi reguler dan pro.

Berikut adalah detail kameranya:

- Oppo Reno 12 5G:

  • Kamera utama 50 MP dengan sensor Sony LYT-600 dan OIS
  • Kamera ultrawide 8 MP dengan sensor Sony IMX355
  • Kamera makro 2 MP dengan sensor OmniVision OVO2B10
  • Kamera depan 32 MP dengan sensor GC32E2

- Oppo Reno 12 Pro 5G:

  • Kamera utama 50 MP dengan sensor Sony LYT-600 dan OIS
  • Kamera ultrawide 8 MP dengan sensor Sony IMX355
  • Kamera telefoto 50 MP dengan sensor Samsung ISOCELL JN5, optical zoom 2x, digital zoom hingga 20x
  • Kamera depan 50 MP dengan sensor ISOCELL JN5

BACA JUGA:3 Rekomendasi HP POCO RAM 12GB Terbaik September 2024 dengan Harga di Bawah 5 Juta, Mana Paling Worth It?

BACA JUGA:7 Rekomendasi HP 5G Terbaik September 2024, Harga Mulai Rp1 Jutaan

Fitur AI Unggulan

Oppo Reno 12 Series dilengkapi berbagai fitur kecerdasan buatan yang membantu pengguna dalam pengeditan foto dan video.

Beberapa fitur AI tersebut antara lain:

- AI Eraser 2.0: Memungkinkan penghapusan objek dalam foto dengan mudah hanya dengan satu sentuhan.

- AI Clear Face, AI Best Face, dan AI Toolbox: Memudahkan pengeditan wajah dan memperbaiki detail foto.

- AI Recording Summary dan AI Studio: Membantu membuat konten lebih profesional dengan bantuan AI.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan