https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Batal Dibuka Hari Ini! Kemenpan Beberkan Kabar Terbaru Rekrutmen CPNS 2024, Cek Formasi Lulusan SMA

Kabar terbaru rekrutmen CPNS 2024 dan formasi yang tersedia bagi lulusan SMA SMK. -Foto: menpan.go.id-

h. Kementerian Perhubungan (Kemenhub):

  - Personel Operasional Bandar Udara (SMA/SMK Teknik Mesin/Listrik/Mekanika/Teknik Sipil, Penerbangan, Teknik Industri/Elektronika, Komputer)

  - Personel Teknik dan Operasional Penerbangan (SMA/sederajat/SMK Teknik Mesin/Listrik)

  - Pengawas Salvage dan Pekerjaan di Bawah Air (SMA/sederajat)

  - Teknisi Menara Suar (SMA/sederajat)

  - Penjaga Menara Suar (SMA/sederajat)

i. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemdikbudristek):

  - Polisi Khusus Cagar Budaya (SMA/sederajat)

  - Penata Pameran (SMK Teknik Bangunan/Desain Grafis/Multimedia)

BACA JUGA:Punya Gaji dan Tunjangan Menggiurkan, Inilah 10 Alasan Kenapa Banyak Orang Ingin Jadi CPNS dan PPPK

BACA JUGA:Seleksi CPNS-PPPK Bakal Dipisah, MenPANRB Sebut Penerimaan ASN Juli atau Agustus

Syarat Pendaftaran CPNS dan PPPK

Meskipun syarat pendaftaran resmi belum diumumkan, persyaratan umum berdasarkan tahun-tahun sebelumnya mencakup:

  • Warga Negara Indonesia
  • Usia minimal 18 tahun dan maksimal 35 tahun
  • Sehat jasmani dan rohani
  • Tidak pernah dipidana penjara
  • Tidak pernah diberhentikan dengan tidak hormat atau mengundurkan diri dari TNI, Polri, atau instansi pemerintah lainnya
  • Tidak berstatus sebagai CPNS, PNS, atau anggota TNI/Polri
  • Memiliki kualifikasi pendidikan sesuai dengan jabatan yang dilamar
  • Bukan anggota atau pengurus partai politik
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Indonesia atau negara lain sesuai ketentuan instansi

Dengan penundaan ini, diharapkan proses seleksi CPNS 2024 dapat berjalan lebih lancar dan memenuhi kebutuhan organisasi pemerintah dalam mengisi posisi yang dibutuhkan di berbagai daerah di Indonesia.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan