https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Sajikan Wisata Air,Tonjolkan Warisan Peradaban Purba

Destinasi Wisata Air Terjun dan Goa Napallicin Kecamatan Ulu Rawas, Kabupaten Muratara Sajikan Wisata Air dan Tonjolkan Warisan Peradaban Purba.--

Sedangkan, bagian lantai dinding dan atas goa berbentuk stalagtit."Stalagnit yang terbentuk secara alami sejak ratusan bahkan ribuan tahun yang lalu,” paparnya.

Kepala Bidang Destinasi Dinas Pariwisata Muratara, Diana Widyasari mengatakan keunikan goa terlihat pada saat pengunjung tiba di bagian depan goa.

BACA JUGA:Bakal Sulap Tanjung Enim Jadi Kota Wisata

BACA JUGA:Kelenteng Wie Leng Keng Bisa Jadi Wisata Religi

“Karena di dekat pintu masuk goa terdapat dua batu kembar yang tertanam di dasar goa dan menjulang tinggi menyatu dengan  langit – langit,” jelasnya.

Barlin Akbar ST selaku tim juri anugerah pesona Desa Wisata Sumsel mengatakan, desa Napallicin mengikuti 4 kategori dalam lomba.

“Kami sudah melihat langsung lokasi tersebut untuk memberikan penilaian terhadap desa wisata tersebut,” tutup dia. (irf)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan