Kemenkes Sebut Lebih dari 40% Air Isi Ulang Mengandung E. coli, Risiko Stunting & Diare Meningkat, Kok Bisa?

Sabtu 21 Dec 2024 - 08:15 WIB
Reporter : Novis
Editor : Novis

Air yang tercemar kotoran.

Makanan mentah atau kurang matang (seperti daging dan sayuran).

Kebersihan tangan yang buruk saat mengolah makanan.

Gejala Infeksi E. coli:

Diare (kadang berdarah).

Kram perut.

Mual dan muntah.

Demam ringan hingga berat.

BACA JUGA:Kemenkes Buka Ratusan Formasi CPNS 2024 untuk Tenaga Kesehatan, Yuk Daftar!

BACA JUGA:Raih Penghargaan Kemenkes RI, Muratara Masuk 8 Daerah Terbaik Pemenuhan Tenaga Medis di Indonesia

Pencegahan:

Cuci tangan dengan sabun setelah menggunakan toilet dan sebelum makan.

Masak makanan hingga matang sempurna.

Gunakan air bersih dan hindari air minum yang tidak terjamin kebersihannya.

 

Kategori :