Mengenal Vertigo: Gejala, Penyebab, dan Cara Mengatasinya

Rabu 31 Jul 2024 - 11:09 WIB
Reporter : Adi
Editor : Alfery

- Obat-obatan: Antihistamin atau obat anti-mual dapat membantu meredakan gejala.

- Terapi fisik: Latihan khusus seperti manuver Epley dapat membantu mengatasi vertigo yang disebabkan oleh masalah telinga dalam.

- Perubahan gaya hidup: Menghindari gerakan tiba-tiba, cukup istirahat, dan menjaga hidrasi tubuh.

- Operasi: Dalam kasus yang sangat jarang, operasi mungkin diperlukan jika penyebab vertigo adalah masalah struktural.

Di samping itu, mencegah serangan vertigo juga bisa dilakukan dengan beberapa cara ataupun langkah sederhana.

BACA JUGA:5 Cara Alami Redakan Sakit Kepala dengan Air Rebusan Herbal yang Mudah Dibuat, Apa Saja?

BACA JUGA:Waspada! Ini 5 Ciri-ciri Sakit Kepala yang Bisa Mengancam Nyawa, Nomor 1 Jangan Disepelehkan!

Pencegahan

Berikut adalah beberapa kiat yang dapat membantu untuk mencegah serangan vertigo tersebut. 

1. Bangun secara perlahan dan juga Hindari gerakan tiba-tiba

Bangun dari tempat tidur atau kursi secara perlahan untuk menghindari perubahan posisi yang mendadak.

2. Jaga hidrasi tubuh

Minum cukup air setiap hari untuk mencegah dehidrasi yang bisa memicu vertigo.

3. Konsumsi makanan yang sehat dan berimbang 

Makan makanan yang seimbang dan hindari makanan yang tinggi garam, kafein, dan alkohol.

4. Mengelola stres saat vertigo

Kategori :