Untuk perjalanan di luar kota, rata-rata konsumsi bahan bakar Suzuki Carry 1.0 mencapai sekitar 15 km/liter, sementara untuk dalam kota adalah sekitar 13 km/liter.
Tidak hanya itu, kendaraan ini dilengkapi mesin 970 cc berkode F10A SOHC dengan karburator yang terkenal tangguh dan murah perawatannya. Komponen suku cadangn mobil ini pun mudah ditemukan di pasaran.
BACA JUGA:Bisa “Cas” Mobil Listrik di Lubuklinggau
BACA JUGA:Dynasty Warriors Mobile: Game Aksi RPG yang Menghidupkan Era Tiga Kerajaan China
5. Suzuki Katana 1.0
Suzuki Katana 1.0 merupakan mobil tua hemat bensin dan murah perawatannya. Mobil tua ini diminati banyak orang karena memiliki mesin tangguh dengan kapasitas 1.000 cc dan empat silinder.
Selain itu, perawatan Suzuki Katana 1.0 tergolong mudah dan murah karena suku cadang Suzuki Katana masih banyak tersedia di pasaran dengan harga yang terjangkau.
6. Peugeot 306
BACA JUGA:Sisir Mobil Parkir di Badan Jalan, Kempesi Ban Kendaraan Supaya Jera
BACA JUGA:Mitsubishi Ekspansif Masuk Mall, Promo Beli Mobil, Dapatkan Bunga 0 Persen
Mobil tua irit BBM selanjutnya berasal dari pabrikan Eropa yaitu Peugeot 306. Mobil yang diproduksi sekitar tahun 1996 ini memiliki konsumsi sekitar 10 km/liter untuk perjalanan di dalam kota.
Sedangkan untuk perjalanan di luar kota konsumsi bahan bakarnya bisa mencapai 12 km/liter.
7. Toyota Starlet
Konsumsi BBM Toyota Starlet terbilang sangat irit. Menurut pengalaman para pemiliknya, angka konsumsi bahan bakar mobil ini dapat mencapai 10 km/liter hingga 13 km/liter.
BACA JUGA:Mobil Tiongkok Lebih Diminati karena Harga Terjangkau
BACA JUGA:Ini Dia Fitur Mobil Yang Anda Butuhkan Saat Berkendara Malam Hari
Tidak hanya memiliki efisiensi bahan bakar yang baik, Toyota Starlet juga murah perawatannya karena suku cadang mobil ini dijual dengan harga terjangkau.
Jika Anda tertarik membeli Toyota Starlet, di Indonesia mobil ini hadir dengan dua opsi mesin yang tersedia yaitu 1.000 cc dengan empat silinder dan 1.300 cc dengan empat silinder.
8. Toyota All New Corolla
Mobil tua irit BBM Toyota lainnya adalah All New Corolla yang diproduksi sekitar tahun 1995.
BACA JUGA:Mobil Baru Siap Meluncur di IIMS 2023
BACA JUGA:Mobil Pengangkut BBM Subsidi Terbakar
Untuk pemakaian luar kota, penggunaan bahan bakar mobil ini bisa mencapai angka sekitar 14 km/liter. Sedangkan untuk pemakaian di dalam kota akan lebih rendah dari angka tersebut.
9 BMW 318i E36
Mobil Eropa tua lain yang konsumsi BBM-nya irit ada seri 3 dengan kode E36 bermesin 1.800 cc. Di Indonesia mobil tersebut dikenal dengan tipe 318i dari E36.
Mesin tersebut jadi mesin paling kecil yang ditawarkan oleh BMW seri 3 di Indonesia. Dari segi tenaga memang banyak yang mengeluhkan jika tenaganya cukup lemot.
BACA JUGA:Targetkan 300 Mobil Tangki di 2025