Sama seperti olahraga, berjalan tanpa alas kaki bisa membantu membuat teman-teman meningkatkan penggunaan otot tambahan.
Dengan menggunakan otot tambahan di kaki dan tungkai dapat menyeimbangkan tubuh dan mengirim pesan ke otak
Kegiatan ini bisa membuat otak bekerja dengan baik dan membantu melancarkan peredaran darah.
6. Meningkatkan postur dan keseimbangan tubuh
Dalam sebuah penelitian, berjalan tanpa alas kaki bisa melatih dan memperkuat otot kecil pada kaki.
Otak akan belajar untuk memperhatikan sinyal dari kaki hingga meningkatkan postur tubuh dan juga berdampak pada keseimbangan yang lebih baik.
Bahkan dalam beberapa penelitian, berjalan tanpa alas kaki bisa membantu orang lanjut usia untuk kembali mendapatkan keseimbangan dan kekuatan.
7. Meningkatkan suasana hati
Manfaat lain yang bisa didapat dari berjalan tanpa alas kaki adalah berkaitan dengan suasana hati.
Dalam sebuah penelitian, berjalan tanpa alas kaki bisa membantu mengurangi masalah stres dan depresi.
Kegiatan ini akan membuat tubuh merasakan berbagai macam bentuk dan tekstur tanah serta jalanan yang teman-teman injak.
Selama tubuh fokus pada keseimbangan, bagian dalam tubuh justru akan lebih banyak memproduksi hormon kortisol yang bisa membuat suasana hati lebih baik.
Nah, itu tadi beberapa manfaat yang bisa didapat dari berjalan tanpa alas kaki, yang bisa teman-teman jadikan kebiasaan baru untuk menjaga kesehatan.
Tapi jika anda memiliki riwayat penyakit diabetes sebaiknya jangan dilakukan berjalan tanpa alas kaki karena membawa risiko yang cukup besar.
Diabetes sering kali disertai dengan kerusakan saraf yang dikenal sebagai neuropati perifer, yang dapat menyebabkan hilangnya sensasi pada ekstremitas, tertundanya penyembuhan luka, dan peningkatan risiko infeksi. Ahli penyakit kaki diabetes Austin kami yang terampil dapat membantu Anda memahami bagaimana diabetes memengaruhi kaki Anda dan menawarkan tindakan pencegahan untuk meminimalkan risiko ini dan menjaga kesehatan kaki yang optimal.
Berjalan tanpa alas kaki saat Anda menderita diabetes membawa risiko yang cukup besar. Diabetes sering kali disertai dengan kerusakan saraf yang dikenal sebagai neuropati perifer, yang dapat menyebabkan hilangnya sensasi pada ekstremitas, tertundanya penyembuhan luka, dan peningkatan risiko infeksi. Ahli penyakit kaki diabetes Austin kami yang terampil dapat membantu Anda memahami bagaimana diabetes memengaruhi kaki Anda dan menawarkan tindakan pencegahan untuk meminimalkan risiko ini dan menjaga kesehatan kaki yang optimal.