Jantung pisang mengandung zat besu dan kalsium dimana dua kandungan ini diperlukan untuk menjaga kesehatan tulang dan mencegah terhadinya oteoporosis
9. Menjaga kesehatan Gigi
Memiliki kandungam vitamin C pada jantung pisang bermanfaat membantu kesehatam gigi dan gusi.
10. Menyehatkan Kulit
Kandungan Vitamin C pada jantung pisang cukup tinggi, sehingga mampu meningkatkan produjsi kolagen untuk menjaga kesehatan kulit.
11. Menyeimbangkan Cairan Tubuh
Kandungan kalium didalan jantung pisang juga bermanfaat menjaga keseimbangan cairan tubuh sehingga mampu mencegah terjadinya dehidrasi.
12. Menjaga Kesehatan Saluran Kemih
Jantung pisang memiliki senyawa fitokimia dimana kandungan ini bermanfaat mencegah infeksi saluran kemih.
13. Menyehatkan Otak
Vitamin B6 yang terkandung didalam jantung pisang diperlukan untuk produksi neurotransmitter dan regulasi mood sehingga baik untuk kesehatan otak.
14. Meningkatkan Energi
Jantung pisang rupanya juga mengandung karbohidrat yang diperkukan untuk memproduksi energi.
Oleh karenanya mengkonsumsi jantung pisang bisa meningkatkan energi dan daya tahan tubuh sehingga membuat kita semakin produktif.
Berbagai manfaat ada di jantung pisang sehingga layak untuk dikonsumsi.
Dengan diolah sedemikian rupa sebagai masakan tentunya ini bisa masuk dalam menu makanan favoritmu.