https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Langkah Inovatif Kejari Muba Menuju Zona Integritas WBK dan WBBM yang Berorientasi Pelayanan Publik

Kejari Muba berkomitmen wujudkan WBK dan WBBM dengan integritas tinggi, transparansi, dan pelayanan terbaik untuk masyarakat. Foto: yudi/sumateraekspres.id--

Dengan langkah ini, Kejaksaan Negeri Musi Banyuasin optimistis dapat menjadi contoh dalam penerapan Zona Integritas di tingkat daerah.

" Komitmen ini diharapkan mampu memberikan dampak positif bagi pelayanan publik serta kepercayaan masyarakat terhadap institusi penegak hukum," kata Abdul Harris Augusto SH MH, Kepala Seksi Intelijen Kejari Muba. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan