https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Info BMKG Waspada Hujan Lebat dan Petir di Beberapa Daerah Sumatera Selatan pada 8 Desember 2024

Waspada cuaca ekstrem! BMKG peringatkan hujan lebat, petir, dan angin kencang di Sumatera Selatan pada 8 Desember 2024. Foto:Evan Zumarli/Sumateraekspres.id--

SUMATERAEKSPRES.IDBadan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengimbau masyarakat Sumatera Selatan untuk mewaspadai hujan lebat disertai petir serta angin kencang yang diperkirakan terjadi pada Minggu, 8 Desember 2024.

Beberapa wilayah diprediksi akan mengalami cuaca ekstrem mulai pagi hingga malam hari. Pada pagi hari, hujan ringan diperkirakan akan turun di wilayah OKU Selatan, OKU, dan Muara Enim. Sedangkan

pada siang hingga sore hari, hujan lebat dan petir akan melanda wilayah OKU Selatan, Muara Enim, Lahat, Pagar Alam, Empat Lawang, Musi Rawas, dan OKI.

BACA JUGA:Pepes Peda Mangga Muda, Sensasi Segar yang Bikin Nambah Nasi

BACA JUGA:Resep Kue Sus Kering dan Basah yang Praktis, Enak, dan Cocok untuk Camilan Keluarga!

Berikut adalah prakiraan cuaca di berbagai kabupaten/kota di Sumatera Selatan berdasarkan informasi BMKG untuk Minggu, 8 Desember 2024:

Kabupaten Banyuasin:

-    Pagi: Hujan ringan

-    Siang: Hujan ringan

-    Sore: Hujan ringan

-    Malam: Berawan tebal

-    Suhu: 23-31°C

-    Angin: 24 km/jam

-    Kelembaban: 68-99%

Kabupaten Empat Lawang:

-    Pagi: Udara kabur

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan