https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Negara-Negara Mengecam Israel Pasca Serangan ke Iran

Serangan militer yang dilancarkan Israel terhadap Iran pada dini hari Sabtu, 26 Oktober, telah memicu gelombang kecaman dari berbagai negara di kawasan Timur Tengah.-Foto: IST-

Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia mengecam tindakan militer Israel, menilai bahwa serangan ini merupakan pelanggaran hukum internasional yang serius.

BACA JUGA:Hamas dan Hizbullah, Musuh Utama Zionis Israel di Timur Tengah, Ini Perbandingan Kekuatannya

BACA JUGA:Sejarah Konflik Panjang Hizbullah dan Israel: Dari Invasi 1982 hingga Perang 2006 

Kemenlu RI menyerukan kedua pihak untuk menahan diri dan menghindari tindakan yang dapat memicu ketegangan lebih lanjut di kawasan tersebut.

Peningkatan dan perluasan konflik ini menunjukkan pengabaian terhadap norma-norma hukum internasional oleh Israel.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan