https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Petugas Labfor Polda Sumsel Turun ke TKP Gudang Logistik KPU Lubuklinggau yang Terbakar, Ini BB yang Diamankan

OLAH TKP: Petugas Labfor Polda Sumsel dan Satreskrim Polres Lubuklinggau melakukan olah TKP gudang logistik KPU Lubuklinggau yang terbakar pada Sabtu (19/10) sore. Foto: izul/sumeks --

Pihaknya mengaku, belum mendapatkan informasi resmi terkait penyebab kebakaran itu. Namun dari informasi sejumlah saksi saksi, api muncul dari lokasi ruko yang dihuni oleh penjaga gudang.

BACA JUGA:Hilang 2 Anak Sekaligus Tertabrak Mobil Ketua KPU Lubuklinggau, Ini Harapan Purnomo dan Evi

BACA JUGA:Ketua KPU Lubuklinggau Topandri Jadi Tersangka Terancam 6 Tahun Penjara, Polisi Menahannya dengan Pasal Ini

"Pokoknya untuk pilkada logistiknya aman dan tetap kita bisa melaksanakan pilkada," tegasnya singkat.

Untuk diketahui, yang menjadi pelapor awal dari kejadian kebakaran ini Zulkifli (39), seorang karyawan PT SBBI, rekanan KPU Kota Lubuklinggau, dia melaporkan terjadinya kebakaran di gudang logistik KPU Lubuklinggau pada Sabtu (19/10) sore, sekitar pukul 15.30 WIB. (zul/kms)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan