https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Jangan Sampai Salah! Ini Tiga Cara Praktis Cek Status Aktif BPJS Kesehatan Lewat HP

Cek status BPJS Kesehatan kamu dengan mudah dan cepat secara online! Pastikan kepesertaan kamu aktif agar bisa mendapatkan pelayanan kesehatan tanpa biaya tambahan. Jangan sampai menunggak iuran, ya! Foto:BPJS Kesehatan/Sumateraekspres.id--

-    Hubungi nomor 165.

-    Setelah tersambung, tekan 1 untuk memilih layanan.

-    Pilih layanan status kepesertaan.

-    Masukkan nomor peserta atau NIK, lalu tanggal lahir.

-    Anda akan menerima informasi mengenai status kepesertaan melalui sistem suara. Perlu dicatat, pengecekan ini dikenakan biaya operator.

BACA JUGA:Biaya Mahal, Kartu BPJS Tak Punya, Derita Elgio, Bayi 10 Bulan Alami Hipospadia

BACA JUGA:Janjikan Perlindungan BPJS Ketenagakerjaan Bagi Serang Perahu Getek

3. Melalui WhatsApp (WA)

Cara ketiga adalah dengan menggunakan aplikasi WhatsApp untuk menghubungi layanan PANDAWA. Berikut langkah-langkahnya:

-    Buka aplikasi WhatsApp.

-    Kirim pesan ke nomor 08118165165.

-    Masukkan teks apa saja, misalnya "test" atau "halo".

-    Pilih menu “Informasi” dari BOT yang muncul.

-    Kemudian, pilih menu “Cek Status Kepesertaan”.

-    Masukkan NIK atau Nomor BPJS Kesehatan dan tanggal lahir dengan format Tahun-Bulan-Tanggal.

-    Tunggu beberapa saat, dan sistem akan memberikan informasi status kepesertaan Anda.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan