https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Sinergi DPR RI dan Kemendes PDTT Perjuangkan Kenaikan Anggaran Rp4,3 Triliun di 2025

Komisi V DPR dan Kemendes PDTT sepakat memperjuangkan kenaikan anggaran sebesar Rp 4,3 triliun demi pembangunan desa yang lebih merata. Foto: kemendes pdtt--

Dikesempatan yang sama, Menteri Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Mendes PDTT) Abdul Halim Iskandar mengapresiasi atas sinergitas yang bagus dari kedua lembaga ini. 

 Gus Halim  menjelaskan, dengan bagusnya sinergitas dan kerja sama yang dibangun oleh dua lembaga ini bisa bermanfaat bagi desa-desa di seluruh Indonesia.

BACA JUGA:Tahap Awal Pilkada Sumsel 2024: 3 Pasang Calon Kepala Daerah Lakukan Pemeriksaan Medis di RSMH Palembang

BACA JUGA:Mau Jadi CPNS di Kementerian Pertahanan 2024? Ini Daftar Formasi dan Kualifikasinya!

“Saya atasnama pribadi maupun atasnama Menteri Desa PDTT mengucapkan terima kasih atas seluruh arahan, sinergitas dan kebersamaan yang kita bangun dengan sangat bagus selama perjalanan pemerintah periode ini. Dan mudah-mudahan fase yang terakhir nanti bisa kita jalani sebaik-baiknya,” pungkasnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan