https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Kalender Pendidikan Terbit, Catat Jadwal Libur dan Hari Penting Tahun Ajaran 2024/2025 Bagi Guru dan Siswa

Informasi detail mengenai kalender pendidikan tahun ajaran baru 2024/2025. -Foto: freepik-

BACA JUGA:Inilah Jadwal Libur Kenaikan Kelas di Semua Provinsi yang Ada di Indonesia, Guru dan Siswa Wajib Catat

  • April 2025:

- 29 Maret – 13 April 2025: Perkiraan Libur Idul Fitri 

- 21 April 2025: Perkiraan Ujian Sekolah

  • Mei 2025:

- 1 Mei 2025: Libur Hari Buruh

- 12 Mei 2025: Libur Hari Waisak

- 29 Mei 2025: Libur Kenaikan Isa Al Masih

BACA JUGA:7 Channel YouTube Edukatif yang Cocok dan Terbaik untuk Pendidikan Anak Anda, Simak Yuk!

BACA JUGA:Cara Mengatasi Kebiasaan Mengompol pada Anak: Ini Panduan untuk Orang Tua!

  • Juni 2025:

- 1 Juni 2025: Libur Hari Lahir Pancasila

- 7 Juni 2025: Libur Idul Adha

- 9 – 13 Juni 2025: Penilaian Akhir Tahun atau Kenaikan Kelas (sesuai program sekolah)

- 20 Juni 2025: Perkiraan Pembagian Laporan Hasil Belajar

- 21 Juni – 6 Juli 2025: Perkiraan Libur Sekolah

Menurut informasi dari Kemendikbudristekdikti, tahun ajaran baru 2024 dijadwalkan dimulai pada 8 Juli 2024.

Demikianlah informasi mengenai kalender pendidikan 2024-2025, semoga bermanfaat.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan