4 Jenis Makanan Ini Wajib Diwaspadai Penderita Asam Urat

--

SUMATERAEKPSRES.ID - Siapa yang sudah mengidap penyakit asam urat atau gout? Biasanya mereka yang terkena asam urat selalu disarankan untuk menjaga makanan. Jangan makan sembarangan. Makan harus pilih-pilih jangan sampai pengaruh ke asam uratnya.

Asam urat  sangat erat kaitannya dengan purin yang secara alami ada di beberapa bahan makanan dan minuman. Saat tubuh memecah purin, sayangnya akan terbentuk asam urat sebagai produk sampingannya.

Karenanya, ada beberapa makanan yang harus diwaspadai oleh penderita asam urat agar tidak kambuh. Dilansir dari mengerti.id ada 4 bahan makanan yang dapat memicu gout di dalam tubuh seseorang:

BACA JUGA:Tips Diet untuk Penderita Asam Urat: Simak 9 Makanan yang Perlu Dihindari!

BACA JUGA:Asam Urat Bisa Menghampiri Generasi Muda? Ini Cara Mencegahnya!

1. Daging merah



Bahan makanan daging merah terdiri dari daging sapi, domba, kambing serta bagian organ. Protein hewani memang penting bagi tubuh, tetapi daging ternyata memiliki kandungan purin yang cukup tinggi. Misalnya pada hati ayam, kadar purin di dalamnya mencapai 312,2 mg per 100 gram berat.

Sedangkan 100 gram daging sapi memiliki kadar purin mencapai 219,8 mg. Pengganti kebutuhan protein ini dapat digantikan daging ayam atau tahu dan tempe yang berasal dari produk nabati.

2. Seafood



Pengidap gout juga sebaiknya menghindari beberapa bahan makanan yang berasal dari laut atau seafood. Beberapa seafood yang memiliki kandungan purin tinggi antara lain ikan sarden, teri, udang, kepiting dan kerang.

BACA JUGA:Penderita Asam Urat Wajib Tahu Ini, 7 Jenis Makanan yang Aman untuk Dikonsumsi

BACA JUGA:5 Manfaat Rebusan Air Alpukat, Salah Satunya Turunkan Darah Tinggi dan Asam Urat

Kadar purin paling tinggi dari jajaran seafood ada pada ikan teri yang mencapai 1.108,6 mg per 100 gram dimana ikan sarden hanya 210,4 mg dengan berat yang sama.
Produk atau bahan makanan laut yang memiliki kadar purin cukup rendah adalah ikan salmon

3. Produk Olahan ragi



Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan