Waduh, di Prabumulih Ada Surat Suara Terbawa Pulang oleh Pemilih, Bagaimana Ceritanya?
Laporan pengaduan pelanggaran pemilu ke Bawaslu Prabumulih. Foto: dian/sumateraekspres.id--
Lebih lanjut Afan menuturkan dari pelaporan tersebut terjadi di TPS 3 Desa Pangkul diduga ada pemilih yang membawa surat suara keluar dan kemudian diserahkan ke KPPS.
"Petugas KKPS ini diduga setelah menerima surat suara dari pemilih itu diam saja tidak memberikan tindakan, disimpannya," katanya seraya mengatakan nantinya untuk kesimpulan keputusan masih menunggu hasil sidang-sidang selanjutnya.
BACA JUGA:Hasil Foto Jernih dan Super Zoom, Redmi Note 13 Series Tawarkan Konfigurasi Kamera 200 MP
BACA JUGA:THN AMIN Sumsel Laporkan 24 Kasus Pelanggaran ke Gakkumdu, Ada Apa?
Disinggung sudah berapa banyak laporan masuk ke Bawaslu Prabumulih selama pemilu, Afan mengaku untuk pengaduan baru satu yang masuk.
"Pengaduan baru satu ini dan langsung kita tindaklanjuti," tukasnya.
(Dian)