https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Ibu Hamil Boleh Makan Durian atau Tidak? Ini Penjelasannya

Ibu hamil dan durian-Foto: planetmerdeka.com-

- Minum air putih usai makan durian untuk membantu menetralisir sisa rasa yang ada di dalam mulut dan membantu mencegah rasa mual atau panas usai makan durian.

- Jangan makan durian bersamaan dengan minuman beralkohol, susu, kopi, atau obat-obatan tertentu karena bisa menyebabkan interaksi yang berbahaya bagi tubuh.

- Jangan makan durian setiap hari, cukup sekali dalam seminggu atau dua minggu. Jaga keseimbangan asupan gizi dengan mengonsumsi buah-buahan dan sayuran lainnya yang lebih sehat dan variatif.

- Konsultasikan dengan dokter kandungan sebelum mengonsumsi durian, terutama jika ibu hamil memiliki kondisi kesehatan tertentu, seperti diabetes, hipertensi, alergi, atau riwayat keguguran.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan