Hindari Kesalahan Memberikan MPASI Pada Anak 6-24 Bulan, Perhatikan 7 Hal Ini Ya Moms!

Ilustrasi Tips Memberikan MPASI Pada Anak 6-24 Bulan-Foto: cookie_studio/freepik-

SUMATERAEKSPRES.ID - Memberikan Makanan Pendamping (MPASI) pada anak setelah masa asi ekslusif penting untuk mendukung nutrisi pada masa tumbuh kembang anak usia 6 sampai 24 bulan.

Seringkali pada fase ini beberapa kesalahan dilakukan oleh para orang tua, nah agar terhindar dari kesalahan memberikan MP-ASI Pada Anak 6 - 24 Bulan, Perhatikan 7 Hal Ini! 

1. Jangan berikan minuman diluar peruntukan

Minuman mengandung gula, soda tidak disarankan untuk diberikan pada anak di usia ini, seperti kopi, teh, ataupun minuman bewarna lainnya yang didominasi mengandung gula. 

BACA JUGA:Inilah Penyebab dan Cara Mudah Menghilangkan Kantung Mata pada Anak

BACA JUGA:Yuk, Ajarkan 4 Hal Ini Pada Bayi Agar Moms Tidak Perlu Begadang Lagi

Minuman seperti jus buah boleh diberikan asal tidak berlebihan, dan dalam takaran yang sesuai. 

2. Berikan makanan dengan tekstur lembek

Orang tua dapat melaksanakan dorongan memberikan makanan MP-ASI yang berstektur lembek yang disukai anak usia 6- 24 bulan. 

Perhatian juga untuk memberikan makanan yang beragam pada bayi untuk mengenalkannya dengan berbagai rasa. 

BACA JUGA:Perut Kamu Buncit Usai Melahirkan? Begini 7 Trik Ampuh Mengecilkannya Pasca Melahirkan

BACA JUGA:Manfaat Rebung Bambu yang Tidak Terduga dan Efek Sampingnya

3. Gunakan wadah makan/minum yang bersih

Kebersihan sangat penting, termasuk di tempat makan/minum bayi karena akan mempengaruhi kesehatan nya. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan