Inilah Bobot Nilai UKin PPG Guru Tertentu, Catat Tipsnya Agar Dapat Poin Maksimal

Rabu 11 Sep 2024 - 08:24 WIB
Reporter : Rohim
Editor : Alfery

3. Prioritas diberikan pada dokumen yang sesuai dengan fase Kurikulum Merdeka.

Penilaian Video Praktik Pembelajaran:

1. Kualitas pengajaran yang terekam dalam video harus sinkron dengan perangkat pembelajaran yang telah diunggah dan dinilai menggunakan rubrik yang disediakan.

2. Video tersebut disusun berdasarkan RPP/Modul Ajar/RPL yang telah diunggah pada platform yang tersedia.

Dengan demikian, sangat penting untuk memastikan bahwa video praktik pembelajaran selaras dengan semua dokumen yang telah dikerjakan sebelumnya.

BACA JUGA:Contoh Soal Studi Kasus dan Panduan Jawabannya Agar Sukses UKPPPG Tahap 1

BACA JUGA:4 Tips Lulus Validasi Aksi Nyata di PMM Bagi Peserta PPG Guru Tertentu Tahap 2

Bobot Nilai

Penilaian dalam UKin dibagi menjadi beberapa kategori, salah satunya adalah Rencana Pembelajaran.

Bobot nilai akan diberikan berdasarkan kesesuaian alat bantu dan media dengan model serta tujuan pembelajaran. Berikut kategori penilaiannya:

Penilaian Rencana Pembelajaran

1. Kurang Sekali (1-2 poin): Alat bantu dan media kurang sesuai dengan model dan tujuan pembelajaran.

2. Kurang (3-5 poin): Alat bantu dan media sesuai namun tidak optimal dalam mendukung tujuan pembelajaran.

3. Baik (6-8 poin): Alat bantu dan media sesuai serta cukup optimal dalam menunjang pencapaian tujuan pembelajaran.

4. Sangat Baik (9-10 poin): Alat bantu dan media sangat sesuai dan optimal dalam mendukung tujuan pembelajaran.

Penilaian Pelaksanaan Pembelajaran:

Kategori :