Kesiapan etika dalam penggunaan AI juga dapat dikontrol dengan melihat bahwa aplikasi yang direkomendasikan misalnya chat GPT ketika ditanya tentang hal-hal yang negatif dan berbahaya maka secara data base tidak akan memberikan jawaban. Misalnya menanyakan bagaimana cara melakukan tindak kejahatan maka Chat GPT akan memberikan jawaban bahwa tidak bisa membantu.
Etika kecerdasan buatan memang perlu dibangun komitmen bersama dalam proses pembelajaran antara guru, peserta didik, orang tua, stakeholder serta semua pihak yang terlibat. Pemanfaatan inilah yang akan menjadikan bahwa pemanfaatan AI tidak bias sehingga nilai moral dan etika tetap terjaga dengan baik.(*)
Kategori :