Karhutla di OKU Timur Mencapai 32,99 Hektar, Pemkab Belum Tingkatkan Status Ke Tanggap Darurat

Selasa 20 Aug 2024 - 15:48 WIB
Reporter : kholid
Editor : Irwansyah

Budi juga mengingatkan masyarakat untuk berhati-hati dalam menangani api. Para perokok diimbau memastikan api dari puntung rokok benar-benar padam sebelum dibuang, dan petani diingatkan untuk tidak membuka lahan pertanian dengan cara membakar, yang berpotensi menimbulkan karhutla.

Kategori :