Hasil Liga Inggris Pekan Pertama: Mo Salah Hancurkan Tim Elkan Baggott

Minggu 18 Aug 2024 - 08:40 WIB
Reporter : Akda
Editor : Rian Sumeks

SUMATERAEKSPRES.ID - Beberapa pertandingan pekan pertama Liga Inggris 2024/2025 telah mulai dimainkan, dimana pertandingan pertama dibuka oleh Manchester United (MU) vs Fulham dengan kemenangan 1-0 atas Fulham, Sabtu (17/8) dinihari.

Selain itu juga, diikuti enam pertandingan menyusul sepanjang Sabtu (17/8) petang hingga jelang Minggu (18/8) dini hari WIB. 

Pertandingan tersebut yaitu Liverpool vs Ipswich Town yang merupakan klub 

Elkan Baggott. Tentunya sebagai kandidat kuat juara liga inggris, Liverpool menang 2-0 atas tuan rumah Ipswich melalui gol Diogo Jota dan Mohamed Salah. 

BACA JUGA:Jadwal Liga Inggris Pekan Pertama: Ada Big Match Chelsea vs Manchester City

BACA JUGA:Hajar Fulham, Setan Merah Puncaki Klasemen Liga Inggris

Tapi bagi Liverpool pertandingan dimenangi dengan cukup sengit, karena tuan rumah Ipswich melakukan perlawanan sampai babak pertama.

Kemudian juga kandidat juara liga inggris lainnya yaitu Arsenal, berhasil menang usai membekuk tamunya Wolves dengan skor cukup telak yaitu 2-0.

Gol tersebut dicetak pemain andalan mereka yaitu Kai Havertz dan Bukayo Saka.

Selanjutnya ada pertandingan Everton vs Brighton yang dimenangkan tim tamu dengan skor mencolok 3 - 0.

BACA JUGA:Astra Motor Dukung Bali United, Di Liga 1 Musim 2024/2025

BACA JUGA:Siap Bawa SFC ke Liga 1

Tentunya dengan hasil itu, Brighton menggeser tim tim besar untuk menduduki puncak klasemen liga inggris yang merupakan liga terbaik di dunia.

Ini hasil lengkap dan klasemen sementara Liga inggris 2024/2025 berikut ini.

Pekan 1 Liga Inggris 2024/2025

Kategori :