Loker PT PLN dan Pertamina Bagi Tamatan SMA SMK dan S1, Lulusan Tahun 2024 Juga Boleh Daftar

Selasa 28 May 2024 - 18:51 WIB
Reporter : Rohim
Editor : Alfery

6. Manajemen Human Capital di Kantor Induk dan Perwakilan

  • Pria/Wanita
  • Usia maksimal 30 tahun
  • Minimal lulusan S1 (Manajemen, Akuntansi, Ekonomi, Teknik Industri, Psikologi)

7. Security Wanita di Kantor Pusat PCN Balikpapan

  • Wanita
  • Usia maksimal 28 tahun
  • Minimal lulusan SMA/SMK/Sederajat

8. Cleaning Service di Kantor Pusat PCN Balikpapan

  • Pria
  • Usia maksimal 28 tahun
  • Minimal lulusan SMA/SMK/Sederajat

BACA JUGA:PELUANG KARIR! Kementerian PPN Buka Loker untuk S1 dan S2, Email Pendaftaran Ada Disini

BACA JUGA:Mau Kerja di Perbankan? Telah Dibuka Loker Bank Muamalat dan BCA Bagi Lulusan SMA, SMK dan S1, Yuk Daftar

Persyaratan Umum:

  1. Surat Lamaran Pekerjaan
  2. Curriculum Vitae (CV)
  3. Pas Foto
  4. Ijazah Pendidikan Terakhir
  5. Kartu Identitas Elektronik (E-KTP)
  6. Kartu Keluarga (KK)
  7. Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP)
  8. Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK)
  9. KTA Aktif dan Sertifikat Gada Pratama (untuk Satpam/Security)

Untuk melamar, kunjungi: https://setara.paguntaka.co.id/recruitment/job-vacancies.

BACA JUGA:Lulusan SMA SMK Buruan Merapat! Perum DAMRI Lagi Butuh Pengemudi Baru, Cek Syaratnya Di Sini!

BACA JUGA:Loker BUMN PT Pos Indonesia (Persero): Lulusan SMA hingga S1 Boleh Daftar, Penempatan Seluruh Indonesia

PT Pertamina

PT Pertamina (Persero) juga membuka lowongan melalui program Pertamina Talent Candidate, diumumkan sejak 5 Mei 2024.

Program ini menerima pelamar dari berbagai jenjang pendidikan mulai dari SMA hingga S3. 

Persyaratan untuk melamar:

Kategori :