Momen Lebaran Pacu Wisatawan

Selasa 09 Apr 2024 - 15:00 WIB
Reporter : Rendi
Editor : Dede Sumeks

BACA JUGA:THR, Buat Beli Sepeda, Rencana Berlebaran Bersama Kakek Nenek

Dijelaskan, kenaikan angka kunjungan wisatawan termasuk pada momen Lebaran berdampak pada perekonomian Kota Palembang, khususnya kontribusi terhadap Pendapatan Asli Daerah (PAD) sektor Pariwisata, yakni pajak hotel, pajak restoran dan pajak hiburan serta serta pajak reklame. "Tahun lalu saja kontribusi PAD sektor pariwisata 30 persen atau sekitar Rp287 miliar," tambahnya. 

Makin banyak wisawatan datang, makin banyak investor masuk, makin meningkat pula perekonomian Palembang. “Kita berharap tahun ini lebih banyak wisatawan tertarik mengunjungi Palembang dan meminta masyarakat terus bersikap ramah melayani tamu-tamu serta memberikan kesan yang baik," pesannya. (fad) 

 

 

Kategori :