Semuanya Tajir! Inilah Harta Kekayaan 7 Kandidat Pilgub Sumsel 2024, Bongkar Siapa yang Paling Sultan

Sabtu 16 Mar 2024 - 02:19 WIB
Reporter : Andre Jedor
Editor : Andre Jedor

4. Tanah Seluas 480.000 m2 di Kab Ogan Ilir (hasil sendiri) Rp990.000.000.

5. Tanah dan Bangunan Seluas 300 m2/300 m2 di Kota Palembang (hasil sendiri) Rp 2.882.929.087.

ALAT TRANSPORTASI DAN MESIN = Rp185.000.000.

1. Mobil DAIHATSU TAFT JEEP Tahun 1988 (hasil sendiri) Rp35.000.000.                

2. Mobil HONDA JAZZ Tahun 2015 (hasil sendiri) Rp150.000.000.

HARTA BERGERAK LAINNYA = Rp87.250.000.

SURAT BERHARGA = Rp3.300.000.000

KAS DAN SETARA KAS    Rp314.073.313

Dari berbagai hartanya itu, H Ridho Yahya memili kekayaan senilai Rp10.079.752.400. Namun Ridho Yahya yang hobi bermain sepak bola keliling Sumsel ini, memiliki utang sebanyak Rp1.428.389.867. Sehingga total kekayaannya menjadi  Rp8.651.362.533.

BACA JUGA:Pamitan Haru Bupati Iskandar di Momen Iduladha 

BACA JUGA:Groundbreaking Asrama Santri OKI di Ponpes Al Ittifiqiah, Bupati Iskandar : Terpanggil Untuk Berkontribusi

H Iskandar

H Iskandar 2 periode menjabat Bupati OKI ( 2014–2019, dan 2019–2024). Sebelmnya, dia pernah menjabat sebagai Wakil Bupati Ogan Ilir periode 2005—2010. Total harta kekayaannya Rp26.522.379.797, untuk tahun lapor 2022.  

TANAH DAN BANGUNAN = Rp21.660.000.000

1. Tanah dan Bangunan Seluas 140 m2/250 m2 di Kab/Kota Tangerang Selatan (hasil sendiri) Rp2.120.000.000. 

2. Tanah dan Bangunan Seluas 480 m2/210 m2 di Kab/Kota Tangerang Selatan (hasil sendiri) Rp5.000.000.000.

Kategori :