Tips Memilih Makanan Instan yang Aman Dimakan saat Puasa Ramadan

Senin 04 Mar 2024 - 05:00 WIB
Reporter : Englia
Editor : Englia

“Pada kemasan plastik atau alumunium foil biasanya dia menggelembung karena diisi dengan nitrogen, ini fungsinya untuk menjaga udara dari luar untuk masuk, kalau sudah kempes berarti sudah ada udara dan bakteri yang masuk,” kata dia.

Produk kemasan, terlebih yang mengandung protein dan gula, menurutnya, sangat rentan terkontaminasi bila kemasan telah rusak.

Hal terakhir yang perlu dilakukan adalah lebih bijak dalam memeriksa komposisi dan nutrisi yang terkandung dalam produk. 

Widya menganjurkan untuk menghindari produk mengandung perisa.

BACA JUGA:7 Makanan yang Harus Dihindari Saat Menjalani Puasa agar Ibadah Jadi Maksimal

BACA JUGA:Ini Dia Makanan Favorit Rasulullah Saat Berbuka Puasa

“Saya selalu tekankan hindari produk mengandung tambahan perisa makanan, bukan tidak boleh, namun bila dikonsumsi secara sering dan berlebihan tentu tidak baik bagi kesehatan,” jelas Widya.(lia)

 

Kategori :