SUMATERAEKSPRES.ID - Mengkudu (Morinda citrifolia) merupakan buah berwarna hijau yang banyak ditemukan di Australia dan Asia Tenggara khususnya india.
Buah ini populer untuk dikonsumsi sebagai obat herbal dan suplemen makanan.
Meski rasanya sangat pahit, banyak masyarakat Indonesia yang memanfaatkan buah ini untuk mengobati berbagai penyakit, mulai dari sakit kepala, flu, hingga diabetes.
Manfaat Buah Mengkudu untuk Tubuh yang Jarang Diketahui
Berikut beberapa manfaat buah mengkudu untuk kesehatan:
BACA JUGA:Daun Kumis Kucing Bisa jadi Penawar Sakit Ginjal yang Ampuh, Ada Manfaat Lain Juga Lho
1. Mengurangi Nyeri Sendi
Mengkudu mempunyai sifat analgesik dan anti inflamasi sehingga dapat membantu mengatasi nyeri sendi.
2. Mengurangi Risiko Asam Urat
Asam urat merupakan salah satu jenis penyakit radang sendi yang disebabkan oleh penumpukan kristal asam urat pada persendian.
Buah mengkudu juga dikatakan dapat menurunkan kadar asam urat dalam darah sehingga mengurangi risiko penyakit asam urat.
BACA JUGA:Daun Genjer Bisa jadi Pilihan Untuk Diet, Kok Bisa? Ini Alasannya
3. Menjaga Kadar Kolesterol Darah