Cara Mengatasi Layar Hp Bergaris, Sebelum ke Tempat Servis

Sabtu 18 Nov 2023 - 16:00 WIB
Reporter : Andre Jedor
Editor : Andre Jedor

BACA JUGA:Wow, Keren Nih! Ponsel Xiaomi Akan Dilengkapi dengan Kemampuan Baru di MIUI 15

BACA JUGA:Ringkus Pemalak Viral Rampas Ponsel

Jika hasil tangkapan layar atau screenshot layar tidak terdapat garis sebagaimana yang terjadi pada layar hp, berarti kerusakannya bukan pada software hp, melainkan pada hardware-nya.

Hp Tertindih atau Tertekan Benda Berat

Saat hp terkena tekanan yang kuat atau ditekan oleh benda berat, maka garis putih atau neon dapat muncul di layar. 

Selain itu, tampilan hp juga dapat mengalami kedipan dan getaran. 

Hal ini sering terjadi ketika kamu sembarangan meletakkan hp di atas tempat tidur dan kemudian secara tidak sengaja duduk di atasnya sehingga layar hp bergaris.

BACA JUGA:Tombak Sopir Travel, Rampas Ponsel

BACA JUGA:Ciduk Begal Rampas Ponsel Sopir

Apabila hal itu terjadi, kamu dapat mengatasi layar hp bergaris dengan menekan permukaan layar hp secara perlahan, sesuai dengan garis pada layar untuk mengembalikan LCD hp yang tadi tertekan atau tertindih benda berat.

Socket atau Konektor Layar Rusak

Socket layar atau konektor layar adalah komponen fisik pada perangkat elektronik, terutama hp yang memiliki fungsi sebagai port atau konektor yang menghubungkan layar ke papan sirkuit utama atau motherboard. 

Socket layar atau konektor layar ini menghubungkan antara kabel fleksibel dari layar ke bagian dalam perangkat.

BACA JUGA:Sayang Anak, Pembobol Rumah Mewah di Kertapati Belikan Ponsel Android untuk Buah Hati dari Uang Hasil Curian

BACA JUGA:Kawanan Begal Rampas Motor dan Ponsel, Korban Pasrah

Konektor layar atau socket layar biasanya berupa rangkaian pin atau kontak yang ada pada kabel fleksibel layar. 

Kategori :