8 Tips Jitu untuk Lari Lebih Jauh dan Tidak Mudah Lelah, Ini Rahasianya

Ilustrasi 8 Tips Jitu untuk Lari Lebih Jauh dan Tidak Mudah Lelah, Ini Rahasianya-Foto : freepik-

SUMATERAEKSPRES.ID - Banyak individu menikmati aktivitas lari, namun, seringkali, kelelahan menghampiri sebelum mencapai jarak yang diinginkan.

Kelelahan selama berolahraga merupakan tanda bahwa daya tahan kardiovaskular perlu ditingkatkan. Untuk menjaga agar sesi lari Anda lebih jauh dan tidak mudah lelah, berikut beberapa tipsnya :

1. Tentukan Tujuan Lari

Sebelum memulai, tentukan tujuan lari Anda, seperti jarak, durasi, dan teknik.

Membuat target membantu mencegah cedera, terutama bagi pemula. Mulailah dengan lari ringan dan tingkatkan secara bertahap.

BACA JUGA:Studi Terbaru Ungkap Aktivitas Sederhana Ini Bisa Mengurangi Risiko Penyakit Jantung, Kok Bisa?

2. Pilih Sepatu Lari yang Tepat

Pilih sepatu lari yang sesuai dengan bentuk kaki Anda untuk kenyamanan dan mencegah cedera.

Sesuaikan bantalan sepatu dan materialnya sesuai kebutuhan.

3. Lakukan Pemanasan

Hindari lari tanpa pemanasan. Lakukan peregangan dinamis dan aerobik intensitas rendah selama 5-15 menit sebelum berlari.

Pemanasan membantu mengurangi risiko cedera otot.

BACA JUGA:Tips Memilih Sepatu Lari yang Nyaman dan Awet, Perhatikan 4 Hal Ini Sebelum Membeli

4. Jaga Tubuh Tetap Terhidrasi

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan