Nikmati Nasi Ayam Hainan Otentik dengan Kaldu Gurih, Sambal Pedas, dan Aroma Rempah Khas, Menu Andalan Imlek
Editor: Novis
|
Rabu , 29 Jan 2025 - 11:16

Rayakan Imlek dengan Nasi Ayam Hainan yang gurih dan lembut, hidangan penuh kebersamaan dan cita rasa otentik! Foto: nisa/sumateraekspres.id--
1 sendok teh merica
Garlic oil
75 mililiter minyak
12 siung bawang putih
2 ruas jahe parut
Ayam Hainan
1 pasang dada ayam filet dengan kulit
1/2 sendok makan garam
1/2 sendok makan gula
Scalion oil
5 batang daun bawang, cincang
1 ruas jahe, parut
2 siung bawang putih, cincang
40 mililiter minyak goreng
1 sendok makan minyak wijen