Isak Tangis Mewarnai Penyerahan Jenazah TKA Tiongkok Korban Speedboat Tenggelam
JENAZAH: Proses penyerahan jenazah WNA asal Tiongkok Wu Hao (32) yang menjadi korban tenggelamnya speedboat Semoga Jaya di perairan Banyuasin beberapa waktu lalu. Foto : kemas/sumeks --
“Dari keterangan para saksi dan pemeriksaan di TKP, diduga kuat nakhoda speedboat Semoga Jaya tersebut lalai dalam mengendalikan kecepatan,” tandasnya,
BACA JUGA:Speedboat Alami Kecelakaan di Banyuasin, Kapolsek dan Kanit Reskrim Polsek Air Sugihan Selamat
BACA JUGA:Insiden Dramatis, Speedboat Istri PJ Bupati Banyuasin Mengalami Kebocoran Saat Berlayar!
Bahkan disebut, hasil pemeriksaan tes urine terhadap tersangka Rm juga menunjukkan yang gersang positif pengguna narkoba.
“Hasil pemeriksaan urine terhadap tersangka Rm dinyatakan positif mengonsumsi narkoba jenis sabu. Tersangka RM dijerat Pasal 359 KUHPidana dengan ancaman hukuman lima tahun penjara,” pungkasnya.(kms)